Ini adalah bentuk tampilan kover Majalah Brawijaya edisi 5, didesain menggunakan Adobe Photoshop dan di layout menggunakan Adobe Indesign CS 5. Tampilan dibuat sedikit simple agar saat dibuat timbul depannya (Spot UV) kover terlihat lebih hidup dan menarik.